Guru Aini

“Ini persamaan hidupku sekarang, Bu,” Desi menyodorkan buku catatan ke tengah meja. Bu Amanah, yang juga guru matematika, tersenyum getir melihat persamaan garis lurus dengan variabel-variabel yang didefinisikan sendiri oleh Desi, x1: pendidikan, x2: kecerdasan. Yang menarik perhatiannya adalah konstanta a: pengorbanan. “Pendidikan memerlukan pengorbanan, Bu. Pengorbanan itu nilai tetap, konstan, tak boleh berubah”. #guruaini #andreahirata #novel novelindonesia
Order Wa 081322671779

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Berdamai Dengan Diri Sendiri

Kamus Lengkap Bisnis Christopher Pass & Bryan Lowes

Hidup Sederhana: Hadir Di Sini & Saat Ini Desi Anwar